Seribu Tujuan Presents

A campaign on body positivity, insecurities, and self-love
#PerfectlyFlawed adalah kampanye tahunan di media sosial yang mendorong peserta untuk posting di Instagram tentang perjalanan rasa tidak percaya diri terhadap tubuh mereka dan bagaimana cara mengatasinya.
Seribu Tujuan berharap melalui campaign #PerfectlyFlawed ini orang-orang dapat lebih mencintai tubuh dan ketidaksempurnaannya melalui kebebasan berekspresi dan berani menjalani kehidupan yang mereka inginkan.
Ikut Posting #PerfectlyFlawed

Join Us

Informasi Kampanye

Timeline

How to Join?

Registrasi untuk mendapatkan Exclusive eBook telah ditutup.

Benefits

What will you get?

Registrasi untuk mendapatkan benefits telah ditutup.

Exclusive eBook
“A 14-day challenge on learning to love your #PerfectlyFlawed self”

Dapatkan eBook Guided Journal tentang self-love eksklusif yang dikembangkan oleh Tim Seribu Tujuan.
Registrasi untuk mendapatkan Exclusive eBook telah ditutup.

Knowledge

Networking

eCertificate

Registrasi untuk mendapatkan benefits telah ditutup.

GoPay Rp 50.000

For 3 lucky participants. (Registrasi untuk mendapatkan benefits telah ditutup.)

Spotlight

Discover everyone's #PerfectlyFlawed story

alfisinav

Kalo ngomongin soal insecure kayaknya ga ada habisnya ya? Apalagi kalo dibahas dari jaman remaja sejak kita mulai banyak sadar hal di sekitar kita. Saat remaja aku tumbuh sebagai orang yang socially awkward, sampe hampir gak punya temen. Beruntung masih ada orang orang yang mau jadi temenku. Setelah itu aku jadi orang yang suka sama banyak orang tapi insecure deketin mereka karena ngerasa nilai akademikku jelek. Setelah itu aku jadi orang yang benci banyak orang, bukan karena mereka nyebelin. Tapi karena aku pengen temenan sama mereka tapi aku insecure sama keadaan ekonomiku dan wajahku. Sekarang kalo dipikir-pikir, aku banyak banget melewatkan kesempatan dalam hidupku dalam setiap insecure yang aku rasain. Tapi gapapa, yang penting sekarang sudah menyadari insecurity nya dimana, jadi besok sudah bisa mengatasinya, atau minimal mengetahuinya aja dulu. Kalau susah diatasi, gapapa, masih banyak waktu. Kamu pasti punya flaw, tapi buktikan kalo kamu tetap bisa let your life flow😊 Join us in our #PerfectlyFlawed campaign! #PerfectlyFlawed adalah kampanye dari Seribu Tujuan untuk memulai pembicaraan terkait dengan insecurities. Lewat kampanye ini kami bertujuan untuk: ♦️Merubah standar kecantikan dan ekspektasi sosial ♦️Menormalisasikan semua bentuk tubuh dan insecurities ♦️Mengapresiasi dan merayakan perbedaan Bergabunglah dengan kampanye kami dan yuk obrolin insecurities! Langsung saja ke https://www.seributujuan.id/perfectlyflawed #PerfectlyFlawed #SeribuTujuan #PerfectlyFlawedST #insecurities

View Post
moonweae

[Me and My Insecurities] Haloo, haii! Hari ini aku mau cerita tentang insecurities. Dari story campaign mungkin ada yang udah liat kalau aku emang insecure kalo menyangkut akademis, berat badan, stretch marks, dan jerawat. Disini aku cerita untuk berat badan, stretch marks, dan jerawat aja yaa hehe. Kenapa aku bisa insecure tentang fisikku? Jadi memasuki pubertas aku mulai muncul stretch marks, terus muka entah kenapa berjerawat padahal mukaku ini ga minyakan. Berat badan juga naik walau emang ga drastis. Namun aku merasa, "Kok kayanya aneh ya? Ga sewajarnya begini kali?" Jerawat sendiri muncul karena aku suka begadang buat nugas dan stress. Namun emang gabisa sepenuhnya menyalahkan mereka karena aku sendiri kadang suka males skincare-an. Aku mikir kaya ngapain skincare-an, buang-buang waktu aja. Tapi dengan begitu orang-orang di sekitarku mengomentari jerawatku, kadang ada yang godain udah punya pacar yaa, bercanda tentang itu, dan kadang aku merasa ga nyaman karena mereka ngomongnya di depan banyak orang. Singkat cerita sekarang aku mulai mencoba pelan-pelan namun pasti ya hehe. Dengan proses melihat pelan-pelan jerawatnya hilanh terus muncul lagi, yaudah walau aku kadang suka kesel. Tapi dengan begitu aku merasa jadi manusia biasa, dan aku pikir walau masih berjerawat tetep cantik kok :D. Intinya harus nikmatin proses dan sadar kita ga sendiri, juga coba ubah insecurity menjadi motivasi untuk berubah ke arah yang lebih baik. The point is I'm flawed, you're flawed, everyone is flawed. But that's okay and you are created to not fit into a standard, you were born to shine with your own way. You are unique and unique means nobody can stop you or define you. Everything has a long process but try to enjoy it and just remember you are more than you think. #PerfectlyFlawedST #PerfectlyFlawed

View Post
itsvia95

Ever since I was little, I always struggled with body image, especially my height. I’m not as tall as my friends due to my TS disease, and that notion stuck with me growing up, especially in my teenage years, and it became one of my biggest insecurities. During my teenage years I was bullied in middle school. Some of those bullies mocked and bodyshamed me for not being as tall as they were. Their action and hurtful words were so mean. And that’s why it became one of my insecurities. As I’m growing up, I’ve learnt to love, accept and embrace myself as a whole, including my flaws and insecurities. I began my self love journey when I was 15, and I took it day by day to love myself. It wasn’t an easy journey, but it’s worth it. Sekarang jadi bisa bilang ke diri sendiri “Vi, you’re more than enough.” I’m #PerfectlyFlawed and here’s my story to love myself even more. Share me yours! @cynnamonlatte @odoryaagasa @mandaliaa Join me on this campaign by clicking the link on my bio 👆🏻 #PerfectlyFlawed #PerfectlyFlawedST #SeribuTujuan #Insecurities

View Post
laksmiadaninggar

Everyone has insecurities and the reason why we are insecure can be different for everyone. We want to start a conversation surrounding them because we believe acknowledging it is the first step before we can start learning how to love it all! Join us in our #PerfectlyFlawed campaign! #PerfectlyFlawed adalah kampanye dari Seribu Tujuan untuk memulai pembicaraan terkait dengan insecurities. Lewat kampanye ini kami bertujuan untuk: ♦️Merubah standar kecantikan dan ekspektasi sosial ♦️Menormalisasikan semua bentuk tubuh dan insecurities ♦️Mengapresiasi dan merayakan perbedaan Bergabunglah dengan kampanye kami dan yuk obrolin insecurities! Langsung saja ke www.seributujuan.id/perfectlyflawed #PerfectlyFlawed #SeribuTujuan #PerfectlyFlawedST #Insecurities

View Post
ehcrls

Everyone has insecurities and the reason why we are insecure can be different for everyone. We want to start a conversation surrounding them because we believe acknowledging it is the first step before we can start learning how to love it all! Join us in our #PerfectlyFlawed campaign! #PerfectlyFlawed adalah kampanye dari Seribu Tujuan untuk memulai pembicaraan terkait dengan insecurities. Lewat kampanye ini kami bertujuan untuk: ♦️Merubah standar kecantikan dan ekspektasi sosial ♦️Menormalisasikan semua bentuk tubuh dan insecurities ♦️Mengapresiasi dan merayakan perbedaan Bergabunglah dengan kampanye kami dan yuk obrolin insecurities! Langsung saja ke www.seributujuan.id/perfectlyflawed @carlyzaz @lmichhh @fionadelinee #PerfectlyFlawed #SeribuTujuan #PerfectlyFlawedST #Insecurities

View Post
anggiiieee1234

Everyone has insecurities and the reason why we are insecure can be different for everyone. We want to start a conversation surrounding them because we believe acknowledging it is the first step before we can start learning how to love it all! When I feel insecure I always try to always think that I have something that other people don't have. I always instill in my mind that other people who I see perfect must also have flaws, Join us in our #PerfectlyFlawed campaign! #PerfectlyFlawed adalah kampanye dari Seribu Tujuan untuk memulai pembicaraan terkait dengan insecurities. Lewat kampanye ini kami bertujuan untuk: 1️⃣ Merubah standar kecantikan dan ekspektasi sosial 2️⃣ Menormalisasikan semua bentuk tubuh dan insecurities 3️⃣ Mengapresiasi dan merayakan perbedaan Bergabunglah dengan kampanye kami dan yuk obrolin insecurities! Langsung saja ke 📣 ___📣 #PerfectlyFlawed #SeribuTujuan #PerfectlyFlawedST #Insecurities (@riyan_adi5981 @candyiceglow05 @reva_yasmin_isnaini ) Dapatkan twibbon ini melalui twb.nz/stpf21-2 Lalu ikuti @twibbonize #stpf21-2 #twibbonize

View Post
jejeactivity

Hai, hai aku dari peserta campaign "perfectly flawed" aku punya beberapa cerita pengalaman nih tentang keinsecurean yang aku alami Pertama apa sih insecyre? Kalo menurutku insecure itu sesuatu yang mmebuat dirikamu malu atau ninder dengan yang kamu punya dengan milik orang lain Contohnya kaya aku nih. Aku banyaj banget insecure sampe kakak aku juga aku bandingin dengan aku. Kakak aku tuh bisa bersosialisasi dengan banyak orang bisa akrab dan bisa membaur dengan yang lainnya. Sedangkan aku anaknya lebih ke malu. Bukan kemalu sih kaya lebih mau ngomong atau bicara tapi sudah overthingking duluan. Kalau aku mau ngomong gini gimana ya nanti pasti gitu Lalu ada juga nih aku yang kadang insecure dengan wajah aku. Wajah temen aku tuh rata-rata cantik semua, aku kaya ngerasa, kok temen-temen aku cantik sih sedangkan aku nggak. Dan dalam diri aku tuh kaya ah aku minder aku malu kumpul sama temen aku yang cantik sedangkan aku jelek Nahh.... Dari situ aku mulai banyak bangetttt insecurenya. Tapi setelah disadari aku tuh orang yang beruntuk yang bisa memiliki kebutuhan yang lengkap. Aku perlahan lahan bisa menguraingi rasa insecure ku dangan cara mau berkembang dan tidak membandingkan diri dengan yang lain. Selalu mensupport diri sendiri. Yakin dengan diri sendiri kalau kalian itu manusia sempurna dan spesial. Karena kita diciptakan dengan rupa yang berbeda yang menandakan kalau kita itu spesial. So, jangan selalu unsecure dengan diri sendiri dan jangan lupa selalu mensupport diri sendiri jangan malah mendownkan diri sendiri ya trman teman semangat #PerfectlyFlawed #SeribuTujuan #PerfectlyFlawedST #Insecurities

View Post
torikayliee

Everyone has insecurities and the reason why we are insecure can be different for everyone. We want to start a conversation surrounding them because we believe acknowledging it is the first step before we can start learning how to love it all! Join us in our #PerfectlyFlawed campaign! #PerfectlyFlawed adalah kampanye dari Seribu Tujuan untuk memulai pembicaraan terkait dengan insecurities. Lewat kampanye ini kami bertujuan untuk: ♦️Merubah standar kecantikan dan ekspektasi sosial ♦️Menormalisasikan semua bentuk tubuh dan insecurities ♦️Mengapresiasi dan merayakan perbedaan Bergabunglah dengan kampanye kami dan yuk obrolin insecurities! Langsung saja ke www.seributujuan.id/perfectlyflawed #PerfectlyFlawed #SeribuTujuan #PerfectlyFlawedST #Insecurities

View Post
Ikut Posting #PerfectlyFlawed

Follow along #PerfectlyFlawed on Instagram

#PerfectlyFlawed adalah kampanye tahunan di media sosial yang mendorong peserta untuk posting di Instagram tentang perjalanan rasa tidak percaya diri terhadap tubuh mereka dan bagaimana cara mengatasinya.
Discover more #PerfectlyFlawed on our Instagram

Join

#PerfectlyFlawed adalah kampanye tahunan di media sosial yang mendorong peserta untuk posting di Instagram tentang perjalanan rasa tidak percaya diri terhadap tubuh mereka dan bagaimana cara mengatasinya. Yuk, ikuti kampanye #PerfectlyFlawed untuk mendapatkan pengalaman, insights, dan benefits untuk perjalanan self-love kamu!

8 DEC - IG Feed Post

Insecurities and How I Overcame It

Dalam campaign posting ini, kamu diajak untuk berbagi pengalaman tentang insecurities dan perjalanan self-love kamu melalui posting feed / video.

Dibawah ini adalah detail untuk feed dan video submission, dan juga Caption Guide untuk membantu kalian! 👇

Caption Guide

Thank you to our Partners

Media Partners