Ruang untuk mengutarakan suara dan pikiranmu
Nyamankan diri dan bagikan pikiranmu tentang topik-topik kesehatan mental di mural digital kami bersama ratusan orang lainnya
Dukung upaya kami
Telusuri tulisan Mural
Reset
Thank you! Your submission has been received!
Oops! Something went wrong while submitting the form.
Menampilkan 0 dari 0 mural
Apa alasan kamu untuk mencintai hidup?
want to get rid of the trauma , punya sangat banyak trauma dengan teman , keluarga dan lingkungan
-
Fannisa
,
19
,
Surakarta
Alasan untuk Hidup
-
19
,
Surakarta
Apa alasan kamu untuk mencintai hidup?
No.
264
Apa alasan kamu untuk mencintai hidup?
Mau bangga terhadap diri sendiri atas prestasi dan makna hidup
-
Crescentia / C
,
16
,
Samarinda
Alasan untuk Hidup
-
16
,
Samarinda
Apa alasan kamu untuk mencintai hidup?
No.
263
Apa alasan kamu untuk mencintai hidup?
Karena aku masih harus terus berjuang untuk meraih gelar S.Psi, M.Psi ☺️
-
anes
,
18
,
Solo
Alasan untuk Hidup
-
18
,
Solo
Apa alasan kamu untuk mencintai hidup?
No.
262
Apa alasan kamu untuk mencintai hidup?
menikmati hawa sejuk ketika bangun di pagi hari
-
Annastasya
,
18
,
Bandung
Alasan untuk Hidup
-
18
,
Bandung
Apa alasan kamu untuk mencintai hidup?
No.
261
Apa alasan kamu untuk mencintai hidup?
hobby akuu volly
-
denisaa
,
14
,
Balii, denpasar
Alasan untuk Hidup
-
14
,
Balii, denpasar
Apa alasan kamu untuk mencintai hidup?
No.
260
Apa alasan kamu untuk mencintai hidup?
Mau ngerasain naik pesawat. Iya, aku belum pernah naik pesawat. Makanya aku mai naik pesawat buat travelling around the world 😉
-
SH
,
23
,
Byl
Alasan untuk Hidup
-
23
,
Byl
Apa alasan kamu untuk mencintai hidup?
No.
259
Apa alasan kamu untuk mencintai hidup?
Jatuh untuk bangkit, Salah untuk Benar, Tidak tau untuk menjadi Tau. Tetap maju karena hidup tidak bisa mundur kembali..
-
Mgsmeiln
,
30
,
BSD CITY
Alasan untuk Hidup
-
30
,
BSD CITY
Apa alasan kamu untuk mencintai hidup?
No.
258
Apa alasan kamu untuk mencintai hidup?
Ada mobil yang harus dibeli, ada tempat yang harus dikunjungi, ada ibadah yang harus dipenuhi.
-
Taf
,
20
,
Bogor
Alasan untuk Hidup
-
20
,
Bogor
Apa alasan kamu untuk mencintai hidup?
No.
257
Apa alasan kamu untuk mencintai hidup?
Karena msih ingin berjuang dan melihatnya bahagia dulu..
-
V
,
16
,
Medan
Alasan untuk Hidup
-
16
,
Medan
Apa alasan kamu untuk mencintai hidup?
No.
254
Apa alasan kamu untuk mencintai hidup?
Stargazing di tengah malam, menatap langit senja, jalan dengan teman-teman, melihat dan menyemangati orang-orang yang disayangi :)
-
Calluella
,
16
,
Tomohon
Alasan untuk Hidup
-
16
,
Tomohon
Apa alasan kamu untuk mencintai hidup?
No.
256
Apa alasan kamu untuk mencintai hidup?
mimpiku buat jadi bagian unicef, kucing"ku, adikku yg baru lahir. semua itu hrs aku jaga, mimpiku aku capai
-
Ra
,
16
,
Jatim
Alasan untuk Hidup
-
16
,
Jatim
Apa alasan kamu untuk mencintai hidup?
No.
255
Apa alasan kamu untuk mencintai hidup?
karena nasi padang enak
-
Amelia
,
16
,
Surabaya
Alasan untuk Hidup
-
16
,
Surabaya
Apa alasan kamu untuk mencintai hidup?
No.
253

Cari bantuan untuk kesehatan mental

Telusuri Pusat Pencarian Bantuan kami untuk mengakses beragam informasi penting, termasuk layanan darurat, pilihan konseling, komunitas yang mendukung, materi edukatif, dan alat praktis untuk pemberdayaan.
Lihat daftar bantuan

Pelajari kesehatan mental

Jelajahi Perpustakaan Belajar kami yang luas, dengan lebih dari 50 artikel yang telah melalui peer-review tersedia dalam bahasa Inggris dan Indonesia, yang mencakup berbagai kondisi kesehatan mental, membantah mitos, menyediakan panduan bantuan informatif, dan dapat diandalkan untuk semua orang.
Mulai belajar

Dukung Seribu Tujuan

Kami memiliki banyak rencana untuk masa depan Seribu Tujuan dan Kesehatan Mental di Indonesia - kami menghargai semua dukungan anda dalam bentuk apapun!
Donasi ke Seribu Tujuan